
PERS RILIS NEW SINGLE HOLD
“REPRISAL”
Kolektif hardcore asal kota pahlawan Surabaya, Hold kembali memberi kejutan tentang karya terbaru mereka. Setelah merilis album penuh All Of This Pain (2016) dan single Intolerance (2018), kali ini mereka kembali merilis single terbaru dengan titel Reprisal. Band yang digawangi oleh Ipung (Vokal), Nanda (Gitar), Hamim (Gitar), Joe (Bass), Rama (Drum) ini menceritakan seputar tema dibalik single Reprisal.
Secara...